CARA MERUBAH PDF KE WORD CEPAT DAN MUDAH
 Saat ini, ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk merubah file PDF ke Word dengan  komputer  maupun  perangkat  mobile . Bahkan, kamu bisa melakukannya dengan mudah dan tanpa butuh proses lama. Ini akan sangat membantu kamu saat mengerjakan tugas maupun membuat laporan.  Nah, jika kamu kesulitan, yuk simak cara merubah file PDF ke Microsoft Word selengkapnya!   Cara Merubah File PDF ke Microsoft Word dengan cepat dan mudah, diantaranya :   1.  Menggunakan Website Converter     Sumber Gambar: Foxit Software    Ini adalah cara yang banyak digunakan orang. Karena selain praktis,  website converter  menjadi pilihan utama bagi mahasiswa atau pekerja untuk merubah file yang diinginkan.  Caranya pun mudah dan praktis, simak langkah berikut:   Kunjungi salah satu website (pilih salah satu  website converter  yang terpercaya) menggunakan browser kamu.  Tentukan jenis  output  yang kamu inginkan, pilih PDF to .docx.  Klik “Brow...



Comments
Post a Comment